Rokan Hulu – Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 02 Rambah Kodim 0313/KPR Sertu Fajri dan Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat, Rabu (26/6/2024).
Komsos kali ini dilakukan di salah satu warung kopi Agung yang ada di Desa Tangun Kecamatan Bangun Purba Kabupaten Rokan Hulu.
Dalam pertemuan tersebut ada beberapa hal yang disampaikan antara menyampaikan kepada masyarakat supaya selalu berdo’a dan bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.
‘Kita harus bersyukur kapada tuhan yang maha esa karena kita sampai saat ini masih di berikan kesehatan, kata Sertu Fajri.
Di akhir pertemuan, Sertu Fajri berpesan mari kita bersama sama saling menjaga desa kita agar tetap terjaga kekompakan dan saling bahu membahu jangan terpengaruh dengan informasi yang tidak jelas kebenarannya.