Rokan Hulu – Peltu M. Sitepu Babinsa Koramil 10 Kunto Darusalam Kodim 0313/KPR menghadiri kegiatan Perpisahan Siswa/Siswi SMPN 5 Bonai yang berada di Desa Bonai Kecamatan Bonai Darusalam Kabupaten Rokan Hulu.
Dalam kegiatan tersebut Peltu M. Sitepu di undang oleh pihak sekolah
Dia berharap para Siswa dan Siswi nantinya, dapat melanjutkan ke Jenjang yang lebih tinggi jangan sampai salah melangkah.
‘Ini adalah langkah anak-anak kami menuju Cita-cita nanti dan jangan mudah untuk putus asa’ ucap Peltu M. Sitepu, Kamis (18/5/2023).
‘Anak-anak ini merupakan aset negara, makanya mereka harus dapat belajar dengan baik, tutup Peltu M. Sitepu.