Berita JajaranKoramil 04/Pangkalan Kuras

Banjir Hari Ke-9, Bahinsa Ungkap Ketinggian Air Turun 10 cm.

 

Pangkalan Kuras, Babinsa Koramil 04/Pkl Kuras Kodim 0313/Kpr Serka Marwan melaksanakan pemantauan banjir pada hari Ke-9 di Jln Lintas Timur Desa Kemang Kec Pkl.Kuras Kab.Pelalawan, Rabu,(29/1/2025).

Serka Marwan Mengukapkan pada hari Ke -9 Intensitas ketinggian air mengalami penurunan hingga ± 10Cm dari yg sebelumnya.

Pelaksanaan pemantauan banjir di Desa Kemang Kec Pangkalan Kuras Kab Pelalawan yg di akibat dari tingginya Curah hujan sehingga air sungai Nilo meluap.

Pendirian Posko dan Menghimbau kepada setiap pengguna jalan untuk selalu berhati-hati merupakan salah satu upayah yg di lakukan oleh petugas TNI Polri di lapangan,”ucapnya.

Hingga saat ini, sistem lalulintas masih menggunakan sistem buka tutup dengan tujuan agar tidak ada lagi mobil yang terguling atau terperosok.

You may also like