Berita JajaranKoramil 02/Rambah

Babinsa Koramil 02 Rambah Kodim 0313/KPR Laksanakan Komsos

 

Rokan Hulu – Serka Yendri Babinsa Koramil 02 Rambah Kodim 0313/KPR melaksanakan Komsos, Senin (29/5/2023).

Disela-sela waktu lakukan komsos, Serka Yendri bercengkerama dengan warga yang ada di Desa Koto Tinggi Kecamatan Rambah Kabupaten Rokan Hulu.

‘Saya harus secara rutin mendatangi warga dan berkomunikasi dengan masyarakat, kata Serka Yendri.

Ia menambahkan, kegiatan itu dilaksanakan guna melakukan koordinasi guna penanganan segala macam permasalahan yang ada dalam masyarakat.

‘Kegiatan komsos ini untuk mempermudah dalam melakukan koordinasi guna menangani permasalahan yang timbul di wilayah binaan, ujar Serka Yendri.

You may also like

Comments are closed.