Rohul – Dalam menjalin komunikasi antara aparat komando kewilayahan dengan masyarakat bisa dilakukan di mana saja,Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 13/Rokan,Kodim 0313/KPR,Serda Fibrianto yang melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga desa cipang kiri, kecamatan Rokan IV Koto, Kabupaten Rokan Hulu pada kamis, 05/12/2024
Masyarakat Desa cipang kiri karena banyak yang santai di warung untuk beristirahat setelah selesai bekerja dan berbagai lapisan masyarakat ada disana untuk bersantai kesempatan dijadikan sarana ajang silaturahmi dan komunikasi oleh Babinsa
Pada kesempatan dijadikan oleh Babinsa serda Fibrianto untuk menjalin Komunikasi Sosial (Komsos) antara dengan masyarakat sekaligus menghimbau masyarakat agar tetap menjaga kebersihan lingkungan dan keamanan dan ketertiban desa.
Babinsa juga ingatkan warga binaanya agar tetap menjaga kekompakan sesama warga baik dilingkungan tempat tinggal ataupun tempat tempat umum.tutup serda Fibrianto

















