Berita JajaranKoramil 02/Rambah

Babinsa Koramil 02 Rambah Kodum 0313/KPR Komsos dengan Apem

 

Rokan Hulu – Babinsa Koramil 02 Rambah Kodim 0313/KPR Kopda Dariono melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dengan Aparatur Pemerintahan (Apem) Desa.

Kegiatan tersebut dalam rangka kegiatan rutin dan ngobrol bareng.

Dia menjelaskan, untuk menciptakan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) dan keamanan di wilayah guna mengoptimalkan fungsi sebagai aparatur komando kewilayahan (Kowil) dengan segenap komponen aparat pemerintahan perlu di tingkatkan kegiatan komsos.

‘Kami sadari sebagai seorang Babinsa harus itensif melaksanakan komsos dengan Aparat pemerintahan (apem), ucap Kopda Dariono di Desa Masda Makmur Kecamatan Rambah Samo Kabupaten Rokan Hulu, Minggu (14/7/2024).

Masih kata Kopda Dariono lagi, bahwa kegiatan seperti inilah dapat terjalin komunikasi dengan baik.

‘Sehingga sasaran pembinaan teritorial (Binter) dapat tercapai dengan optimal sesuai dengan tujuan yang diharapkan, tutup Kopda Dariono.

You may also like