Lipat Kain – Upaya melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) menjadi wujud kepedulian dan upaya dalam menjalin Silaturrahmi bersama Warga, Sabtu (08/06/2024).
Tujuan dari kegiatan tersebut merupakan tanggung jawab seorang Babinsa di Wilayah.
‘Dengan adanya kegiatan Komsos ini, diharapkan dapat memupuk kekompakan seluruh Masyarakat, kata Serda Toni di Desa Teluk Paman Timur Kecamatan Kampar Kiri Kabupaten Kampar Riau.
Dia berharap, Silaturahmi dan kerjasama yang terjalin melalui Komunikasi Sosial ini diharapkan mampu memberikan dampak Positif yang lebih baik bagi Masyarakat binaanya.
‘Dengan semangat kebersamaan serta saling mendukung, diharapkan semua potensi yang ada di Wilayah dapat dimanfaatkan secara optimal demi kemajuan bersama, tutupnya.